Samarinda (23/06) Instalasi Bengkel Kenavigasian , Armada , dan SBNP tengah melaksanakan persiapan yang teliti untuk memastikan kesuksesan dalam tugas penting yang akan mereka emban. Fokus mereka saat ini adalah mempersiapkan segala perlengkapan yang dibutuhkan untuk melakukan perbaikan pada Pelampung Suar yang terletak di wilayah Mentawir, Ibu Kota Negara Baru (Nusantara). Adalah KN Miang Besar yang telah direncanakan untuk berangkat dalam misi pemeliharaan tersebut pada hari Sabtu, tanggal 24 Juni mendatang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *